Translate

Senin, 06 Juli 2015

Tracklist 2nd Single Album Girls' Generation - "PARTY"


Yeeeay akhirnya Girls' Generation comeback dengan merilis single album dengan judul "Party" pada tanggal 07 Juli 2015.Ini adalah single album yang kedua setelah single album "Into the New World" pada tanggal 02 Agustus 2007 dan ini juga merupakan single album pertama yang akan dipromosikan di Korea Selatan setelah keluarnya Jessica dari Girls' Generation.Single album ini adalah pre-rilis sebelum album penuh kelima mereka dirilis pada tanggal 30 Juli 2015.

Single album kedua "Party"  bertema musim panas,shooting ini dilakukan disekitar pantai Kohsamui,Thailand.Comeback kali ini akan menjadi promosi Girls' Generation dalam skala besar,karena mempromosikan 3 lagu sekaligus.

TRACKLIST
 
01. PARTY
02. CHECK
03. PARTY (Instrumental)