Anggota AKB48 Nakata Chisato telah menghentikan sementara kegiatannya dalam rangka mengikuti perawatan medis. Nakata Chisato telah didiagnosis dengan radang selaput dada/pleuritis.
Oleh karena itu, ia tidak akan tampil di konser kelulusan Oshima Yuko dan Pemilihan Senbatsu Sousenkyo AKB48 ke-6 2014.
Acara yang digelar oleh agensinya yakni Mousa juga telah ditunda. Nakata Chisato adalah anggota Tim AKB48 A. Dia bergabung dengan AKB48 di tahun 2007.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar